Kamis, 27 September 2012

Pemandian Selokambang dan Water Park Jadi Jujugan Wisatawan Lokal



Foto: Santi Rahayu
<a href='http://openx.detik.com/delivery/ck.php?n=a1a68b27&cb=INSERT_RANDOM_NUMBER_HERE' target='_blank'><img src='http://openx.detik.com/delivery/avw.php?zoneid=159&cb=INSERT_RANDOM_NUMBER_HERE&n=a1a68b27' border='0' alt='' /></a>
Lumajang - Sejumlah tempat wisata di Lumajang saat libur lebaran dibanjiri ribuan pengunjung baik wisatawan lokal maupun domestik.

Seperti lokasi wisata Water Park di Kawasan Wonorejo Terpadu (KWT) Desa Wonorejo Kecamatan Kedungjajang, Pemandian Alam Selokambang di Desa Purwosono Kecamatan Sumbersuko, Pantai Bambang di Kecamatan Pasirian, Pantai Wotgalih di Desa Wotgalih Kecamatan Yosowilangun dan segitiga Ranu di kawasan Klakah.

Pengunjung Selokambang misalnya. Pada H-1, Minggu (19/8/2012) sekitar 2 ribu hingga 2.500 pengunjung padati tempat wisata tersebut.

"Kalau di Water Park kisaran 1.000 hingga 1.500 orang. Sedangkan pengunjung Selokambang sekitar 2 ribu hingga 2.500," kata Kabag Humas Pemkab Lumajang Drs Eddy Hozainy dikonfirmasi detiksurabaya.com, Senin (20/8/2012).

Dia menambahkan, diprediksi pengunjung akan bertambah hingga sore nanti. Selama ini yang menjadi jujugan banyak wisatawan adalah Pemandian Alam Selokambang, Water Park di Kawasan Wonorejo Terpadu (KWT) Wonorejo, Pantai Bambang dan Pantai Wotgalih.

Pengunjung di Selokambang, bisa memanfatakan berbagai fasilitas dan tontonan yang menghibur. Diantaranya, selain berenang di kolam pemandian yang sangat dingin, pengunjung juga bisa melihat hiburan musik dangdut.

Selain itu, masih ada wisata perahu di danau buatan khusus dan bermain flying fox. Kawasan wisata lain juga ada peningkatan pengunjung jika dibandingkan hari biasa. Termasuk, kawasan Segitiga Ranu.

"Kawasan wisata kita juga menyedot pengunjung dari luar daerah. Setidaknya, ada 2 rombongan dari luar kota yakni dari Bondowoso dan Probolinggo serta kabupaten lainnya di Jawa Timur," tandasnya

Leave a Reply

Pemandian Selokambang dan Water Park Jadi Jujugan Wisatawan Lokal



Foto: Santi Rahayu
<a href='http://openx.detik.com/delivery/ck.php?n=a1a68b27&cb=INSERT_RANDOM_NUMBER_HERE' target='_blank'><img src='http://openx.detik.com/delivery/avw.php?zoneid=159&cb=INSERT_RANDOM_NUMBER_HERE&n=a1a68b27' border='0' alt='' /></a>
Lumajang - Sejumlah tempat wisata di Lumajang saat libur lebaran dibanjiri ribuan pengunjung baik wisatawan lokal maupun domestik.

Seperti lokasi wisata Water Park di Kawasan Wonorejo Terpadu (KWT) Desa Wonorejo Kecamatan Kedungjajang, Pemandian Alam Selokambang di Desa Purwosono Kecamatan Sumbersuko, Pantai Bambang di Kecamatan Pasirian, Pantai Wotgalih di Desa Wotgalih Kecamatan Yosowilangun dan segitiga Ranu di kawasan Klakah.

Pengunjung Selokambang misalnya. Pada H-1, Minggu (19/8/2012) sekitar 2 ribu hingga 2.500 pengunjung padati tempat wisata tersebut.

"Kalau di Water Park kisaran 1.000 hingga 1.500 orang. Sedangkan pengunjung Selokambang sekitar 2 ribu hingga 2.500," kata Kabag Humas Pemkab Lumajang Drs Eddy Hozainy dikonfirmasi detiksurabaya.com, Senin (20/8/2012).

Dia menambahkan, diprediksi pengunjung akan bertambah hingga sore nanti. Selama ini yang menjadi jujugan banyak wisatawan adalah Pemandian Alam Selokambang, Water Park di Kawasan Wonorejo Terpadu (KWT) Wonorejo, Pantai Bambang dan Pantai Wotgalih.

Pengunjung di Selokambang, bisa memanfatakan berbagai fasilitas dan tontonan yang menghibur. Diantaranya, selain berenang di kolam pemandian yang sangat dingin, pengunjung juga bisa melihat hiburan musik dangdut.

Selain itu, masih ada wisata perahu di danau buatan khusus dan bermain flying fox. Kawasan wisata lain juga ada peningkatan pengunjung jika dibandingkan hari biasa. Termasuk, kawasan Segitiga Ranu.

"Kawasan wisata kita juga menyedot pengunjung dari luar daerah. Setidaknya, ada 2 rombongan dari luar kota yakni dari Bondowoso dan Probolinggo serta kabupaten lainnya di Jawa Timur," tandasnya

0 komentar:

Posting Komentar